UTANG RASA

Utang Rasa itu adalah waktu yang tidak bisa di bayar oleh apapun dan siapapun, waktu yg tidak bisa terulang kembali..
Kenangan yg di buat oleh seseorang dalam bentuk kebahagiaan adalah waktu yang tidak akan di miliki oleh orang lain bahlan tidak akan tergantikan oleh apapun.. 
Dan itu UTANG RASA yg sampai mati tidak akan pernah terbayar oleh apapun 😊😇

Komentar

Postingan Populer